Header Ads

Kehidupan Bersama al-Qur'an


Kehidupan bersama al-Qur'an
Kehidupan di dalam kehidupan (ini)
Al-Qur'an membuat hatimu hidup
dan kehidupannya adalah kehidupanmu
Tidaklah ayat-ayat al-Qur'an masuk ke dalam hati kecuali (pasti) membuatnya jadi hidup
Maka Janganlah engkau buat hatimu mati dengan cara meninggalkan ayat-ayatnya dan (tidak) mempelajari rahasia-rahasianya.

Tidak ada komentar

Diberdayakan oleh Blogger.